Majalahsports.com – Raksasa Premier League, Liverpool akhirnya resmi memperkenalkan pemain baru mereka, Fabio Carvalho ke publik pada Minggu (3/7/2022) petang WIB. Liverpool sejatinya hampir merekrut Carvalho pada detik-detik terakhir jendela transfer Januari 2022 lalu. Namun. The Reds dan klub sang pemain, Fulham gagal menyelesaikan transfer tersebut tepat waktu. Pada Mei …
Read More »Tag Archives: Berita Liverpool
Makin Ramai! Liverpool Juga Berniat Angkut Rabiot dari Juventus
Majalahsports.com – Raksasa Premier League Liverpool dikabarkan ikut terjun dalam perburuan gelandang Juventus, Adrien Rabiot. Sekarang ini masa depan Rabiot cukup sering dibahas di media-media Eropa. Kontraknya di Juventus tersisa setahun lagi. Ia pun santer disebut bakal dijual oleh Juventus. Pasalnya ia dikabarkan tidak masuk rencana Massimiliano Allegri. Sang allenatore …
Read More »Siapa Berani Bantah? Jordan Henderson Diklaim Selevel Xavi, Iniesta, dan Kroos
Majalahsports.com – Gelandang Liverpool Thiago Alcantara menempatkan Jordan Henderson setara dengan Xavi, Andres Iniesta, dan Toni Kroos. Thiago merupakan salah satu gelandang kelas dunia saat ini. Ia sudah pernah bermain di Barcelona, Bayern Munchen, dan Timnas Spanyol. Ia tentunya sudah pernah bermain dengan gelandang-gelandang kelas dunia lainnya di tim-tim tersebut. …
Read More »Kata Klopp untuk Sadio Mane: Ikon Liverpool, Membuat Segalanya Jadi Mungkin
Majalahsports.com – Manajer Liverpool Jurgen Klopp mengatakan Sadio Mane pergi dari Anfield dengan status sebagai legend dan ikon klub, dan menyebut tanpa kehadirannya, The Reds tak akan bisa meraih banyak gelar juara. Mane gabung Liverpool sejak tahun 2016 silam. Pemain asal Senegal itu menjadi pembuka jalan bagi kesukesan The Reds …
Read More »Ini Dua Gol Favorit Sadio Mane di Liverpool: Satu ke Arsenal, Satu Lagi ke Bayern
Majalahsports.com – Sadio Mane mengungkapkan dua gol favoritnya selama di Liverpool adalah golnya ke gawang Arsenal dan satu lagi ke gawang Bayern Munchen. Mane gabung Liverpool sejak tahun 2016 silam. Ia dibeli oleh The Reds dari Southampton. Mane tak butuh waktu lama untuk beradaptasi di Liverpool. Ia langsung nyetel dengan …
Read More »Tchouameni Gagal, Liverpool Kini Beralih Bidik Barella dari Inter Milan
Majalahsport.com – Raksasa Premier League Liverpool dikabarkan berniat membajak Nicolo Barella dari Inter Milan. Liverpool berusaha memperkuat timnya pada musim panas 2022 ini. Mereka sudah mendatangkan Darwin Nunez, Calvin Ramsay, dan Fabio Carvalho. Liverpool kemudian juga mencoba memperkuat lini tengahnya. Sekarang ini area tersebut memang masih punya banyak pemain. Tapi …
Read More »